Labuan Bajo, Bawaslu Mabar - Menanggapi berita media online GBRNEWS dengan judul Paslon Mario-Richard Diduga Langgar Aturan Pemasangan Alat Peraga Kampanye di Kecamatan Sano Nggoang (https://www.gbrnews.id/paslon-mariorichard-diduga-langgar-aturan-pemasangan-alat-praga-kampanye-di-kecamatan-sano-nggoang/), yang dirilis pada Senin (14/10/2024) pukul 17.52 Wita, Bawaslu Kabupaten Manggarai Barat menyampaikan catatan sebagai berikut.
Berkas Pendukung
Pers Release